Pengalaman Terbang dengan Batik Air

Beberapa waktu yang lalu saya mendapatkan tugas ke Jakarta untuk bertemu, bahasa kerennya meeting :D, dengan calon vendor untuk sebuah project. Saya pergi ke Jakarta menggunakan moda transportasi udara. Dan ternyata saya dibelikan tiket PP kelas ekonomi maskapai Batik Air. Ini adalah kali pertama saya terbang dengan Batik Air. Dari informasi yang selama ini saya […]

Respect Is Earned, Not Given

Dulu ketika kecil saya bertanya-tanya, apa sih arti huruf R di depan nama orang-orang, karena saya dididik dengan ajaran Katholik, saya mengira itu adalah nama baptis orang-orang, karena kebetulan adik saya nama baptisnya Realino, kalau disingkat R jug…

Selamat Idul Fitri 1435 H

Ada keheningan sesaat setelah adzan magrib kali ini, yang segera disusul dengan takbir saut menyaut. Semuanya bahagia. Semuanya ikut merasakan kemenangan. Sepertinya baru kemarin saya baru posting selamat berpuasa. Dan waktu berjalan cepat, saat ini sudah malam takbiran. Ada keharuan mendalam saat mengumandangkan takbir. Ada rasa yang berbeda. Ah saya tidak bisa menuliskannya. Semoga Allah […]

Abdullah bin Mas’ud – Ahli Tafsir Para Sahabat-

Continue readingSahabat Rosulullah yang menerjemahkan Al Quran, ahli tafsir Al Quran dari kalangan sahabat Rosulullah. Dialah Abdullah bin Mas’ud. Dalam sebuah hadist Rosulullah memuji Abdullah Bin Mas’ud, “Barang siapa yang ingin mendengarkan Al Quran sebagaimana Al Quran maka hendaklah dia mendengarkan bacaannya Abdullah bin Mas’ud” (HR. Ibnu Majah, Ahmad). Salah satu kisah yang mashur tentang Abdullah…
>

Mau Keluarga Model Apa -lanjutan-?

Continue readingSejarah telah mencontohkan berbagai model keluarga… dari keluarga yang sukses sampai keluarga yang gagal total. Dalam tulisan pertama sudah dijelaskan tentang model keluarga ini. Sekaranga ada model keluarga yang lain. Langsung saja: Model Keluarga Merpati Merpati adalah burung yang paling setia. Ketika burung ini mendapatkan pasangannya maka dia akan setia sampai mati dan tidak adakan…
>

Semua Boleh Berdalil Dengan Islam

Continue readingBismillahirahmanirahiim. Kira-kira kalo ada orang sakit dia akan pergi kemana y? Jelas ke dokter. Dokternya aja pilih-pilih…yang spesialis sesuai dengan sakitnya (keluhannya). Masih dipilih lagi dokternya juga yang sudah berpengalaman dan terpercaya menangani banyak pasien. Kalo cuma dokter yang baru lulus masih diragukan, takut mal praktek. Kenapa orang yang sakit ini gak pergi ke accountan…
>

Tamu Istimewa yang kedua

Alhamdulillah sudah dua Ramadhan ini saya menjalaninya di tanah rantau. kali ini masih diberi kesempatan untuk menemuinya lagi. Layaknya tamu agung yang datang rutin tiap tahun, yang harus dipersiapkan dan disambut. Ada yang berbeda dengan Ramadhan kali ini karena keriuhannya bercampur dengan adanya Piala dunia dan Pilihan presiden. layaknya distraksi …

My New Friend, My New Family

Nggak kerasa, uda setahun aja aya nggak cuap cuap di sini. Euuuh…. terakhir tu bulan Januari yach, uda mulai pusing mikirin skripsi kayaknya, jadi nggak sempet mampir ke sini. Nah Alhamdulillah, skripsi uda kelar, dan saya pun sekarang punya nama belakang S.Si. Huhuhuhu.. seneng banget rasanya bikin orang tua bangga. Hahahaha Dan sekarang pun, aya […]

Aksi Kamisan Depan Istana

Akhirnya kamis , 03 Juli 2014 untuk pertama kali bisa melihat langsung Aksi Kamisan di depan Istana, kemarin sepulang dari kantor sedikit memaksakan diri untuk ikut ke depan Istana. Sebagai informasi aksi kamisan ini berjalan rutin setiap hari kamis sejak bertahun-tahun yang lalu, kamisan kemarin adalah kamisan yang ke 358. Setiap kamis jam 4-5 dengan …

Continue reading »