Month: October 2013

Cara Mengeluarkan CD / DVD yang Tertelan di Macbook

Macbook mempunyai CD/DVD room yang unik. Tidak seperti kebanyakan laptop yang harus memencet tombol untuk mengeluarkan tempat CD/DVD, pengoperasian di macbook tinggal memasukkan CD/DVD ke semacam lubang yang tersedia. Seperti memasukkan kartu ATM ke mesin ATM. Memang memudahkan dan lebih praktis, namun ketika CD/DVD tertahan (stuck) di dalam, maka perlu usaha yang lebih untuk mengeluarkannya. […]

Sedekah Abu Bakar, Pelajaran Untuk Melatih Ikhlas

Continue readingPagi tadi  membaca sebuah artikel dari sebuah media Islam. Artikelnya mencertakan tentang sepenggal kisah dalam kehidupan Khalifah Abu Bakar Ash Shidiq ra. Dalam tulisan itu, dikisahkan bagaimana Abu Bakar ra melakukan sedekah setiap hari kepada seorang ibu dan anaknya yang tinggal ditengah padang pasir dengan sebuah tenda. Sang Khalifah pertama melakukan sedekah tersebut setiap hari…
>

Button “Like” dan “Share” Facebook di WordPress

Continue readingKalau kita sering browsing-browsing dan baca-baca artikel di web atau blog, hampir di semua web atau blog ada semacam button logo facebook. Bisa berupa logo “like” atau “share”. Sekarang mari kita pasang button itu di blog kita masing-masing…biar pengunjung langsung bisa like atau share tulisan kita di FB. Nanti tulisan kita langsung bisa mejeng di…
>

Pembatal Ke-Islam-an Pertama (Syirik)

Continue readingBissmillahirahmanirahim…Saudara-saudaraku semua, Islam begitu indah mengatur segala sendi kehidupan dengan Al-Quran dan Sunnah Rasulullah yang telah sempuran dan paripurna. Oleh sebab itu kita harus senantiasa menjaga ke-Islam-an kita. Kadang-kadang kita secara tak sengaja telah melakukan hal-hal yang mengugurkan ke-Islam-an kita. Apakah kita akan berdalih bahwa Allah Swt. akan mengampuni kita karena kita tidak tahu dan…
>

Pengalaman Di Jalan yang Tak Terlupakan

Continue readingPara pembaca yang budiman..halah…pasti kalian semua sudah lama melang-lang buana dunia aspal bergaris putih. Termasuk saya, sejak SMA sampai saat ini udah 2 tahun lulus kuliah sudah menjalajah jalanan dengan motor, dan tiap hari minimal 1 jam di jalan. Pasti sudah ada yang lebih lama lagi di jalan.. Selama di jalan pasti banyak hal-hal menarik…
>

Membandingkan Data 2 Tabel MySQL

Continue readingKasus ini berawal dari revisi aplikasi agar bisa menambahkan data di satu tabel sekaligus menambahkan data yang sama ke tabel lain tanpa mengubah data yang sudah ada. Selain itu data yang di-insert ke tabel lain adalah data yang baru ditambahkan saja. Misalnya kita punya dua tabel yaitu tabel  data dan data_temporari. Saat kita menambahkan (insert)…
>

Belajar Menyetir Mobil

Belajar menyetir mobil memang gampang-gampang susah. Dan tentunya semuanya butuh proses yang memang tidak sebentar. Saya mulai belajar menyetir sekitar pertengahan tahun 2012. Guru yang melatih menyetir adalah @lupekz  , @mwoel dan Pakdhe saya. Dari proses demi proses yang saya jalani dalam belajar menyetir, saya dapat menyimpulkan tahapan yang optimal bagi saya pribadi dalam belajar […]

Menyepi di Pantai Pandansari

Pantai menjadi tempat yang cocok untuk menenangkan diri, pantai bisa menjadi obat penawar kesepian. Hanya mendengarkan debur ombak dan mempertahankan diri dari serbuan angin laut. Pantai bisa membawa ke lamunan panjang, tentang masa lalu, kini dan rencana di masa depan. Di hari minggu kemarin, saya berkunjung ke pantai pandansari, sebuah pantai di kabupaten Bantul, Yogyakarta. Di […]